Menu
KEPASTIAN HUKUM HASIL PENDAPAT MENGIKAT
Para Pihak terikat pada Pendapat Mengikat yang telah diberikan oleh LAPS SJK. Terhadap Pendapat Mengikat LAPS SJK tidak dapat dilakukan perlawanan melalui upaya hukum apapun, dan apabila ada salah satu Pihak bertindak bertentangan dengan Pendapat Mengikat tersebut maka akan dianggap melanggar perjanjian.
Menjadi Lembaga Alternatif Penyelesaian Sengketa Sektor Jasa Keuangan yang profesional, kredibel dan pilihan utama bagi nasabah serta penyedia jasa keuangan.